POJOK PIKNIK

CARI DOLAR

Tips Kece

Nasihat Gokil

Monday, January 18, 2016

3 Destinasi Piknik Paling Ngetop di Jawa Tengah

CANDI BOROBUDUR

Candi Buddha terbesar ini terletak di Kabupaten Magelang, sekitar 3 km dari Kota Mungkid. Candi Buddha terbesar di dunia ini merupakan salah satu Tujuh Keajaiban Dunia. 

Di kawasan Candi Borobudur kita bisa menikmati candi-candi yang bangunannya memiliki seni artistik luar biasa. Candi-candi itu hanya tersusun dari batu. Ada juga relief-relief yang mengisahkan sejarah dan peradaban tempo dulu. 


Gambar dari www.central-java-tourism-com


KARIMUN JAWA

Karimun Jawa adalah surga kecil, sebuah pulau di kawasan wilayah Kabupaten Jepara. Kepulauan ini barajarak sekitar 83 km di barat laut kota ukir. Alam pantai dan lautan adalah lanskap utama yang ditawarkan oleh pulau Karimun Jawa.

Gambar dari www.central-java-tourism-com


DIENG PLATEAU

Dataran Tinggi Dieng terletak di antara dua kabupaten, yaitu Banjarnegara dan Wonosobo. Dataran tinggi yang berada pada ketinggian 2093 mdpl ini memiliki pemandangan yang indah dan sejak. Sejumlah telaga dan candi menjadi spot piknik yang menyenangkan.


Gambar diambil dari www.diengplateau.com

Bagikan Informasi ini untuk Mencerahkan Orang Lain:

Post a Comment

 
Copyright © 2013 rajin piknik pangkal sehat
Powered byBlogger